×

PT Provis Garuda Services


Pada tahun 1990, perusahaan ini berdiri dengan nama PT Wahana Garuda Purnakarya (WGP) sebagai perusahaan jasa penyedia tenaga kerja untuk memenuhi kebutuhan sebagian tenaga kerja Garuda Indonesia Airlines.

Memasuki tahun 2000, WGP memperluas segmen dengan penyediaan tenaga kerja untuk sektor industri Oil and Gas, Recreation, Pharmacy, dan Telecommunication.

Sejak 11 Mei 2011, perusahaan ini melakukan re-branding menjadi PT Provis Garuda Services (PROVIS) dan melakukan perubahan Visi, Misi dan strategi perusahaan, sebagai perusahaan pengelola tenaga kerja / Manage Service / Business Process Outsourcing dengan tiga satuan Business Unit yaitu :

HR Services
Cleaning Services
Security Services
Saat ini PROVIS telah dipercaya oleh Klien yang terdiri dari perusahaan asing/PMA, Swasta dan BUMN dengan jumlah 40 perusahaan, untuk mengelola tenaga kerja yang berjumlah ribuan dengan lokasi penempatan yang tersebar di 150 kota wilayah Indonesia.





o

Jl. Tanah Abang 1 No.8, Jakarta Pusat 10160 Jakarta Pusat 10160
DKI Jakarta , Indonesia

o